Kelas di Yin Hua
Kami mengajar dan melatih siswa untuk dapat menggunakan bahasa Tionghoa dengan metode pengajaran yang kreatif, inovatif, dan modern. Diharapkan siswa dapat percaya diri dalam menggunakan bahasa Tionghoa baik untuk keperluan akademis maupun sehari-hari.